Sabtu, 10 Mei 2014

Nasu Likku on Facebook

ini kisahku. apa kisahmu?
Ketika orang mendengar kata "Nasu  Likku" orang-orang akan berpikir bahwa itu adalah ayam yang dimasak dengan bumbu lengkuas. Apa lagi orang Sulawesi Selatan  mereka pasti tau  makan tersebut. Makanan Nasu Likku mempunyai pasangan yang tak terpisahkan yaitu  "Sokko Lotong" atau ketan hitam yang telah di masak. 
Nasu  Likku  kini muncul di  Facebook tertanggal 26 April 2014, sebelumnya akun nasu Likku Memiliki nama Uni. Nama yang simpel  hanya  tiga huruf saja. tetapi berkat saran dari  teman di  balik  telfon Ia menguabah namanya menjadi nasu Likku. 
Awalnya gini, kami  memulai pecakapan di telfon dengan tanya kabar dan aktivitas  seharian dikampus dan bla bla bla..
Kami berbincang-bincang soal kampung halaman ku yaitu dusun Serre Kecamatan Sinjai Selatan, kab Sinjai. Serre dalam ahasa Indonesia berarti serai, lantas teman saya nyeletuk likku bahasa bugis yang artinya lengkuas. Dari percakapan iu jadilah akun nasu Likku di Facbook. (nai)





Tidak ada komentar:

Posting Komentar